RPP VEKTOR KELAS X K13 REVISI
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Satuan Pendidikan : SMA
Kelas / Semester : X/1
Mata Pelajaran : Fisika
Topik :
Vektor
Alokasi Waktu : 6 x 45 menit
A.
KOMPETENSI
INTI
1.
Menghayati dan mengamalkan ajaran agama
yang dianutnya.
2.
Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin,
tanggung jawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama,
cinta damai, responsive dan pro-aktif) dan menunjukkan sikap sebagai bagian
dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif
dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia.
3.
Memahami dan menerapkan pengetahuan
factual, konseptual, procedural dalam ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
procedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah.
4.
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam
ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan.
B.
KOMPETENSI
DASAR DAN INDIKATOR
No.
|
Kompetensi Dasar
|
Indikator Pencapaian Kompetensi
|
1.
|
3.2
Menerapkan prinsip penjumlahan vektor sebidang
(misalnya perpindahan)
|
3.2.1
Mengidentifikasi
besaran - besaran vektor dan skalar
3.2.2
Menggambarkan
dua vektor atau lebih secara grafis
3.2.3
Menentukan resultan dua buah vektor sebidang dengan
menggunakan metode grafis
3.2.4
Menganalisis
metode analitis vektor
3.2.5
Menguraikan
dua buah vektor sebidang atau lebih secara analitis
3.2.6
Menghitung
perkalian skalar dan vektor
3.2.7
Menerapkan
prinsip penjumlahan vektor secara grafis atau analitis untuk memecahkan
masalah
|
3.
|
4.2 Merancang percobaan untuk menentukan resultan vektor sebidang
(misalnya perpindahan) beserta presentasi hasil dan makna fisisnya
|
4.2.1
Merencanakan
kegiatan percobaan untuk
menentukan resultan vektor sebidang dengan metode grafis dan analitis
4.2.2
Melakukan kegiatan percobaan tentang untuk menentukan resultan
vektor sebidang dengan metode grafis
dan analitis
4.2.3
Menyajikan gambar berupa komponen vektor dan besarnya dengan metode
grafis dan analitis.
4.2.4
Mengkomunikasikan
hasil percobaan
4.2.5
Mendeskripsikan
makna fisis dari hasil percobaan
|
C.
Tujuan
Pembelajaran
Setelah diberikan materi dan
percobaan tentang vektor, peserta didik dapat:
1.
Displin terhadap tugas yang diberikan dengan
mengumpulkan tugas tepat waktu.
2.
Bekerjasama dengan
baik dalam
kegiatan kelompok.
3.
Menghargai pendapat orang lain ketika
melakukan diskusi dengan tidak menyela.
4.
Mengidentifikasi besaran -
besaran vektor dan skalar sesuai dengan buku fisika kelas X yang relevan
5.
Menggambar vektor sebidang
dengan menggunakan metode grafis (segitiga, jajar genjang, dan
poligon) sesuai aturan vektor dengan baik
6.
Menentukan resultan dua atau lebih buah vektor sebidang dengan menggunakan
metode grafis (segitiga, jajar genjang, dan poligon) dan metode analisis dengan
baik.
7.
Menganalisis metode analitis
vektor
bidang melalui gambar dengan baik.
8.
Menguraikan dua atau lebih buah
vektor sebidang secara
analitis
dengan baik.
9.
Menghitung perkalian skalar
dan vektor dengan
baik.
D.
Materi
Ajar
·
Penjumlahan vektor
·
Perpindahan vektor
·
Kecepatan vektor
·
Percepatan vektor
·
Gaya sebagai vektor
E.
Metode
Pembelajaran
Pertemuan 1
Model pembelajaran : Kooperatif
Tipe :
STAD
Pendekatan pembelajaran : Pendekatan
saintifik
F.
MEDIA, ALAT, DAN
SUMBER PEMBELAJARAN
·
Media
a)LCD
b)
Software
animasi
c)Ppt
·
Sumber
Belajar
-
Buku Referensi Siswa
-
Bahan ajar
-
LKS
G.
Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan I (3 x 45 menit)
Kegiatan
|
Deskripsi
|
Alokasi Waktu
|
Pendahuluan
(15 menit)
|
1. Mengucapkan salam
dan mengajak peserta didik untuk berdoa
2. Mengecek kehadiran
peserta didik
Apersepsi
a)
Mengingatkan
kembali tentang materi pelajaran fisika di pertemuan sebelumnya.
b)
Guru
Meminta peserta didik untuk menyebutkan pengertian besaran
c)
Peserta
didik menyebutkan pengertian besaran dengan benar
d)
Peserta
didik menyimak peragaan yang dilakukan oleh 3 orang siswa yang berjalan dari
tempat duduknya masing-masing (titik acuan yang berbeda) menuju ke depan
kelas dengan lintasan berupa garis lurus, kemudian mereka melangkah lagi dari
titik acuan yang sama ke tujuan dengan arah yang berbeda.
e)
Peserta
didik lainnya menghitung berapa langkah yang ditempuh oleh teman-temanya dan
mengamati arahnya.
|
15 menit
|
|
|
|
|
|
|
Kegiatan Inti
|
Motivasi
§ Guru memotivasi siswa
dengan menyuruh siswa untuk memainkan sebuah permainan maze game di depan
kelas
§ Guru menyampaikan
indikator dan tujuan pembelajaran
|
5 menit
|
Mengamati
-
Guru menampilkan maze
game dan memainkannya.
-
Siswa memperhatikan.
-
Guru menampilkan
gambar panah dengan cartesiannya.
Mempertanyakan
-
Guru
memberi stimulan agar siswa bertanya
setelah melakukan aktivitas pengamatan, “silakan untuk memberi
komentar, boleh bertanya, boleh pendapat kalau punya alasan yang ilmiah
-
Mempertanyakan
aspek vektor yang ada dalam permainan
-
Mempertanyakan
cara menjumlahkan vektor
|
15 menit
|
|
Eksperimen/explore
Membagikan bahan dan LKS kepada
masing-masing kelompok
· Siswa diminta
membaca handout selama 15 menit.
· Guru memberikan
kesempatan untuk bertanya.
· Guru memberi
penjelasan secara umum tentang operasi vektor secara grafis dan analis.
· Guru mengecek pemahaman siswa dengan
aplikasi PhET.
· Guru memberi
penjelasan tentang penggunaan PhET.
· Siswa berdiskusi dan
mengerjakan LKS dengan menggunakan PhET.
· Guru melakukan
proses pembimbingan kepada tiap kelompok sambil melakukan penilaian sikap
dengan dipandu instrumen lembar penilaian sikap.
|
45 menit
|
|
|
Asosiasi
· Mengolah informasi
yang didapatkan melalui PhET dalam bentuk penyajian analisis.
Komunikasi
· Meminta perwakilan
kelompok untuk mempresentasikan (mengkomunikasikan) hasil kerja kelompoknya
· Guru melakukan
proses penilaian diskusi dan presentasi dipandu lembar penilaian.
Konfirmasi
1. Guru memberikan
arahan tentang hasil presentasi peserta didik
|
10 menit
30 menit
|
Penutup
|
1.
Membimbing
siswa untuk menyimpulkan materi pembelajaran.
2.
Memberi
penghargaan kepada siswa/kelompok yang aktif selama proses pembelajaran.
3.
Memberi
tugas individu (PR) dan menginstruksikan siswa untuk mempelajari materi
berikutnya.
|
15 menit
|
Pertemuan ke-2
Kegiatan
|
Deskripsi
|
Alokasi Waktu
|
Pendahuluan
(15 menit)
|
1.
Mengucapkan
salam dan mengajak peserta didik untuk berdoa
2.
Mengecek
kehadiran peserta didik
Apersepsi
a)
Mengingatkan
kembali tentang materi pelajaran fisika di pertemuan sebelumnya.
b)
Guru
meminta peserta didik untuk
memperagakan kaidah tangan kanan yang digunakan di gaya Lorentz.
c)
Peserta
didik memperagakan kaidah tangan kanan yang digunakan di gaya Lorentz dengan
benar
d)
Guru
menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini.
|
15
menit
|
|
|
|
|
|
|
Kegiatan Inti
|
|
|
Mengamati
-
Guru menampilkan
gambar vektor tiga dimensi yang dibungkan dengan fenomena pemasangan scrup di
depan kelas.
-
Siswa memperhatikan.
Mempertanyakan
-
Guru
memberi stimulan agar siswa bertanya
setelah melakukan aktivitas pengamatan, “silakan untuk memberi
komentar, boleh bertanya, boleh pendapat kalau punya alasan yang ilmiah
-
Mempertanyakan
hubungan antara pemasangan scrup dengan vektor
|
15 menit
|
|
Eksperimen/explore
Membagikan bahan dan LKS kepada
masing-masing kelompok
· Siswa diminta
membaca handout selama 15 menit.
· Guru memberikan
kesempatan untuk bertanya.
· Guru mengecek pemahaman siswa dengan pertanyaan.
· Siswa berdiskusi dan
mengerjakan LKS.
· Guru melakukan
proses pembimbingan kepada tiap kelompok sambil melakukan penilaian sikap
dengan dipandu instrumen lembar penilaian sikap.
|
45 menit
|
|
|
Asosiasi
· Mengolah informasi
yang didapatkan dalam bentuk penyajian analisis.
Komunikasi
·
Meminta
perwakilan kelompok untuk mempresentasikan (mengkomunikasikan) hasil kerja
kelompoknya
·
Guru
melakukan proses penilaian diskusi dan presentasi dipandu lembar penilaian.
Konfirmasi
·
Guru
memberikan arahan tentang hasil presentasi peserta didik
|
10 menit
30 menit
|
Penutup
|
·
Membimbing
siswa untuk menyimpulkan materi pembelajaran.
·
Memberi
penghargaan kepada siswa/kelompok yang aktif selama proses pembelajaran.
·
Memberi
tugas individu (PR) dan menginstruksikan siswa untuk mempelajari materi
berikutnya.
|
15 menit
|
H.
PENILAIAN
Teknik
dan Bentuk Instrumen
TEKNIK
|
BENTUK
INSTRUMEN
|
•
Penilaian Proses
|
•
Lembar Penilaian Proses
|
|
•
Lembar Penilaian Presentasi
|
•
Pengamatan Sikap
|
• Lembar Pengamatan Sikap dan Rubrik
|
• Tes Tertulis
|
• Tes Uraian
|
|
|
a)
Alat/Media/Sumber
Pembelajaran
Alat : Laptop
Sumber : Buku panduan fisika
kelas X SMA yang relevan, buku Peserta didik, PhET.
b)
Penilaian Hasil Belajar
1. Teknik Penilaian: pengamatan, penugasan (proyek) dan tes tertulis
2. Prosedur Penilaian:
No
|
Aspek yang dinilai
|
Teknik Penilaian
|
Waktu Penilaian
|
1.
|
Sikap
a.
Teliti dalam
menggambar vektor
b.
Disiplin dalam
mengerjakan tugas
c.
Bekerjasama dalam kegiatan kelompok.
d.
Toleran terhadap
pendapat orang lain ketika diskusi
|
Pengamatan
|
Selama pembelajaran dan
saat diskusi
|
2.
|
Pengetahuan
a.
Menjelaskan konsep secara tepat, sistematis.
b.
Menentukan resultan dua
buah vektor atau lebih menggunakan metode grafisdan metode analisis
|
Penugasan pada lembar diskusi dan lembar
evaluasi Peserta didik
|
Pengamatan proses
pelaksanaan proyek pembelajaran
Hasil akhir dalam
presentase dan laporan
|
3.
|
Keterampilan
a.
Terampil menggambarkan dan menjumlahkan dua vektor
atau lebih secara grafis.
|
Pengamatan
|
Penyelesaian tugas (baik
individu maupun kelompok) dan saat diskusi
|
c)
Instrumen Penilaian Hasil Belajar
I.
PENILAIAN
1.
Sikap Sosial
a.
Teknik
Evaluasi : Observasi
b.
Instrumen
Evaluasi: Lembar Observasi
c.
Kisi-kisi :
No.
|
Butir
Nilai
(Sikap
Sosial)
|
Baik
(3)
|
Cukup
(2)
|
Kurang
(1)
|
1
|
Memiliki rasa ingin tahu
|
Saling membantu saat percobaan dan aktif mengajukan
pertanyaan atau memberi pendapat saat diskusi kelompok.
|
Saling membantu saat
percobaan, dan jarang mengajukan pertanyaan saat diskusi kelompok.
|
Kurang membantu saat
percobaan, dan tidak mengajukan pertanyaan saat diskusi kelompok.
|
2
|
Objektif dan tanggung jawab
|
Mengerjakan ulangan sendiri dengan tenang tanpa melihat
pekerjaan teman.
|
Sesekali terlihat
mengerjakan ulangan dengan melihat pekerjaan teman.
|
Berisik saat mengerjakan
ulangan dan tidak mengerjakannya
sendiri, melainkan melihat pekerjaan teman.
|
3
|
Terbuka
|
Menghargai pendapat orang lain dan mampu menerima saran dari
guru atau kelompok lain.
|
Menghargai pendapat orang lain tapi tidak bisa menerima saran
dari guru atau kelompok lain.
|
Tidak menghargai pendapat orang lain dan tidak bisa menerima
saran dari guru atau kelompok lain.
|
2.
Pengetahuan
a.
Teknik
Evaluasi : Tes
tulis
b.
Instrumen
Evaluasi :
Esai dengan caranya
c.
Kisi-kisi :
No.
|
Indikator
Pembelajaran
|
Jumlah
Soal
|
1
|
Mengidentifikasi besaran -
besaran vektor dan
skalar
|
1
|
2
|
Menganalisis metode
analitis vector
|
1
|
3
|
Menggambarkan dan
menjumlahkan dua vektor atau lebih secara grafis
|
1
|
4
|
Menguraikan dua buah
vektor atau lebih secara analitis
|
1
|
5
|
Menghitung perkalian
skalar dan vektor
|
1
|
6
|
Mengidentifikasi besaran -
besaran vektor dan
skalar
|
1
|
3.
Keterampilan
a.
Teknik
Evaluasi : Tes
praktik
b.
Instrumen
Evaluasi :
Lembar Observasi
c.
Kisi-kisi :
No.
|
Butir
Nilai (Sikap Sosial)
|
Indikator
|
1
|
Menyiapkan alat dan bahan
|
1. Menyiapkan semua
alat dan bahan yang diperlukan sesuai
spesikifasi.
|
2.
Menyiapkan
semua alat dan bahan yang
diperlukan tetapi sebagian tidak sesuai spesifikasi.
|
||
3.
Menyiapkan
alat dan bahan yang diperlukan tetapi tidak lengkap.
|
||
4.
Tidak
menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan.
|
||
2
|
Melakukan percobaan
|
1.
Langkah
pengukuran dilakukan dengan metode yang benar
dan teliti.
|
2.
Langkah
pengukuran dilakukan dengan metode yang benar dan tetapi kurang teliti.
|
||
3.
Langkah
pengukuran dilakukan dengan metode yang kurang
benar.
|
||
4.
Langkah
pengukuran dilakukan dengan metode yang tidak
benar.
|
||
3
|
Menulis laporan
|
1.
Menulis
laporan secara lengkap dan runtut dengan tingkat kesesuaian tinggi.
|
2.
Menulis
laporan secara lengkap dan runtut dengan tingkat kesesuaian sedang.
|
||
3.
Menulis
laporan secara lengkap dan runtut dengan tingkat kesesuaian rendah.
|
||
4.
Tidak
menulis laporan secara lengkap dan runtut.
|
||
4
|
Mempresentasikan hasil percobaan
|
1.Menyampaikan hasil
percobaan secara runtut dan lancar dengan tingkat kejelasan tinggi.
|
2.Menyampaikan hasil
percobaan secara runtut dan lancar dengan tingkat kejelasan sedang.
|
||
3.Menyampaikan hasil
percobaan secara runtut dan lancar dengan tingkat kejelasan rendah.
|
||
4.Tidak menyampaikan
hasil percobaan secara runtut dan lancar.
|
Komentar
Posting Komentar